Headlines News :
Selamat Datang di MTs Maftahul Falah Sinanggul Mlonggo Jepara Jawa Tengah "Beramal Ilmiah, Berilmu Amaliah"
Home » » Juknis Pelaksanaan PIP Tahun 2018

Juknis Pelaksanaan PIP Tahun 2018

Written By MTs Maftahul Falah on Wednesday, March 7, 2018 | 3:37 PM


Petunjuk teknis ini merupakan panduan bagi para pemangku kepentiangan terkait pengelolaan dana bantuan sosial Program Indonesia Pintar untuk siswa Madrasah Tahun Anggaran 2018

oleh sebab itu setiap madrasah diharapkan dapat memahami dengan seksama semua yang terkait dengan pemberian PIP dilingkup madrasah dengan mempelajari juknis  ini.

Alokasi Anggaran bantuan sosail PIP sebagaimana tercantum dalam DIPA Ditjen Pendidikan Islam Tahun Anggaran 2018 adalah sebagai berikut :

Jenjang Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah (MI)
Jumlah Siswa 617.367
Nilai Bantuan per siswa : Rp 450.000
Jumlah Anggaran : Rp. 277.815.150.000

Jenjang Pendidikan Madrasah Tsanawiya (MTs)
Jumla Siswa : 586.075
Nilai Bantuan per siswa Rp. 750.000
Jumlah Anggaran : Rp. 439.556.250.000

Jenjang Pendidkan Madrasah Aliyah (MA)
Jumlah Siswa : 317.259
Nilai bantuan per siswa : Rp. 1.000.000
Jumlah Anggaran : Rp. 317.259.000.000

Download Juknis PIP 2018
Download Modul SIPMA
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Alamat MTs Maftahul Falah

About Me

My photo
Indonesia
MTs Maftahul Falah adalah salah satu MTs yang ada di Kabupaten Jepara yang lebih tepatnya lg ada di Kecamatan Mlonggo lebih tepat lagi ada di Desa Sinanggul dengan alamat Jl. Raya Jepara-Bangsri Km. 07 RT 30/06 Sinanggul Mlonggo Jepara, yang sudah berdiri sejak 1982 an

Kepala Madrasah

Kepala Madrasah
Drs. Subur, M. Si

TUTORIAL BLOG

atau
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. MTs Maftahul Falah Jepara - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Muhammad Evans Nur Salim