Headlines News :
Selamat Datang di MTs Maftahul Falah Sinanggul Mlonggo Jepara Jawa Tengah "Beramal Ilmiah, Berilmu Amaliah"
Home » » Langkah-langkah dalam Memasang VDI UAMBN-BK 2019

Langkah-langkah dalam Memasang VDI UAMBN-BK 2019

Written By MTs Maftahul Falah on Wednesday, December 26, 2018 | 11:39 PM


Dalam pelaksanaan UAMBN-BK tahun ini agak berbeda dengan tahun kemarin, yaitu pada aplikasi.
Aplikasi UAMBN-BK tahun ini hampir mirip dengan UNBK yaitu menggunakan VDI (Virtual Desktop Infrastructure) kalau UNBK VHD (Virtual Harddisk Drive)
Dalam hal VM (Virtual Machine) sudah terbuat sendiri tinggal mengatur hal-hal yang diperlukan

Langkah untuk memasang VDI UAMBN-BK adalah sebagai berikut :
1.         Pastikan IP server sudah diatur terlebih dahulu
2.         Download terlebih dahulu file yang sudah disediakan oleh Tim Pusat (Download VDI UAMBN-BK)
3.         Download Sesuai dengan Zona waktu dimasing-masing madrasah berada
4.         Setelah berhasil mendownload, instal Virtualbox-5.2.22-126460 atau versi terbaru VirtualBox-6.0.0-127566-Win
5.         Exstrak Hasil download “VDI-WIB-STATIC-20181218T113623Z-001” sehingga hasil exstrak adalah keluar 34 file dalam keadaan rar
6.         Selanjutnya jadikan satu 34 file rar tadi, kali saya memanfaatkan aplikasi Hj-Split (Cara menggubungkan file rar Jadi Satu)
7.         Setelah berhasil, klik double pada gambar berikut :
8.         Maka akan muncul tampilan seperti ini

9.         Klik New untuk Setting atau atur seperti kita mengatur UNBK
a.    General : name (bebas), Type : Linux, Version : Debian (64 bit), jika hanya muncul Debian (32 bit) berarti harus setting melalui bios
b.    System : Base memory taruh di warna hijau dekat merah, boot order yang dicentang hardisk saja
c.    Jaringan atau Network : Adapter 1 : Bridged Adapat, Adapter 2 : NAT
d.    Ok
10.    Pengaturan selesai, selanjutnya klik Start (lanjut) pada tombol à warna hijau
11.    Kita buka Crome (download Google Chrome 71.0.3578.98 ) dengan  menggunakn url : 192.168.0.101 atau menggunakn Sista browser,  maka akan muncul seperti ini

 Catatan 
Jika keluar seperti gambar dibawah ini, berart komputer atau laptop tidak bisa menjalankan VM, solusinya adalah mengatur Virtualization melalui bios atau melalui turn windows features on or off -->hyper -->hyper-V Management Tools dicentang
Dowload Materi Bimtek UAMBN-BK 2019
Demikian, semoga sukses dan bermanfaat
Share this article :

6 comments:

  1. maaf hanya meluruskan saja...
    file hasil download berupa file xxx.001, xxx.002 sampai xxx.034 itu
    di join (gabung) dengan Hjsplit... menghasilkan File ZIP (bukan rar) berukuran 1.7GB..

    nah hasil dari gabung itu yang di extract menjadi file yang akan di load di virtual box...

    salam..
    facebook.com/didieksuriadi

    ReplyDelete
  2. jika sudah muncul IP address nya tapi tidak bisa login di chrome bagaimana?

    ReplyDelete
  3. jika tidak bisa login di chrome padahal IP address nya sudah muncul bagaimana?

    ReplyDelete
  4. Bagaimana cara mengatasi Failed! Check your internet connection yang muncul berturut-turut, padahal kalau di ping ke 192.168.0.101 masih bisa dapet reply-nya?

    ReplyDelete

Alamat MTs Maftahul Falah

About Me

My photo
Indonesia
MTs Maftahul Falah adalah salah satu MTs yang ada di Kabupaten Jepara yang lebih tepatnya lg ada di Kecamatan Mlonggo lebih tepat lagi ada di Desa Sinanggul dengan alamat Jl. Raya Jepara-Bangsri Km. 07 RT 30/06 Sinanggul Mlonggo Jepara, yang sudah berdiri sejak 1982 an

Kepala Madrasah

Kepala Madrasah
Drs. Subur, M. Si

TUTORIAL BLOG

atau
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. MTs Maftahul Falah Jepara - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Muhammad Evans Nur Salim